Page 36 - Matematika Diskrit Decision Making Based
P. 36
Permutasi
Pada Himpunan Berganda
Misal S suatu himpunan ganda. Susunan permutasi-r di S adalah susunan terurut r
unsur (yang tidak harus berbeda) di S. Sebagai contoh, misalnya S = {2.a, 3.b, 2.c},
maka abcc dan aabc merupakan permutasi-4 di S. Sedangkan accc bukan merupakan
salah satu permutasi di S. Demikian juga S tidak mempunyai susunan permutasi yang
melebihi jumlah anggotanya.
Teorema
Misalkan S suatu himpunan ganda yang terdiri dari n unsur dan
masing-masing unsur mempunyai tak hingga faktor pengulangan, maka
banyaknya permutasi-r dari S adalah P(n,r)=n r
Contoh
Tentukan banyaknya bilangan tertier (bilangan yang hanya terdiri dari 3 bilangan, yaitu
0, 1 dan 2) yang terdiri dari 4 angka.
Untuk menjawab persoalan ini, maka pandang himpunan ganda berikut ,
maka menurut teorema di atas banyaknya bilangan 4 angka yang dapat dibentuk adalah
3 = 81
4
Matematika Diskrit 32 Kombinatorik
Ebook Decision Making Permutasi Pada Himpunan Ganda